Iklan bank Jatim

Pordasi Sumbar Ikuti Empat Nomor Cabang Pacuan Kuda PON XXI Aceh-Sumut

More articles

Sawahlunto, Investigasi.news – Persatuan Olahraga Berkuda Seluruh Indonesia (Pordasi) Sumatera Barat (Sumbar) mempersiapkan empat kelas akan mengikuti cabang olahraga Pacuan Kuda pada PON XXI Aceh-Sumut di Kabupaten takengon Aceh mendatang.

Ketua caretaker Pordasi Sumbar H Gusrial, BSc menyatakan setelah ditetapkan PP Pordasi dan melalui tahapan terverifikasi di KONI Sumbar ada empat kelasa atau nomor pertandingan yang akan diikuti kontingen Sumbar pada PON XXI Aceh-Sumut nanti.

Kelas yang diikuti, sebut Gusrial, Kelas terbuka jarak tempuh 2.000 meter, kelas B Sprint 1.200 meter, kelas D sprint 1.000 meter dan kelas E 1.200 jarak tempuh 1.200 meter.

โ€œ untuk joki yang akan bertanding telah dipersiapkan joki Antony dan Tripan Eri โ€œ kata Gusrial, Jumโ€™at (2/8/2024).

Baca Juga :  Kecamatan Silungkang Raih Medali Emas Terbanyak Di Cabor Panjat Tebing Porkot Sawahlunto

Lebih jauh dia menyatakan untuk persiapan kelengkapan administrasi terus dipersiapkan agar rencana pada 18 Agustus 2024 mendatang menuju diberangkatkan ke Takengon. (tumpak)

- Advertisement -spot_img
- Advertisement -spot_img
- Advertisement -spot_img
- Advertisement -spot_img
- Advertisement -spot_img

Latest