Pimpinan DPRD Jember Resmi Dilantik

More articles

Jember, Investigasi.news – Pemerintah Kabupaten Jember menggelar Pelantikan Pimpinan DPRD pada Rabu (9/10/2024) di Gedung DPRD Jember. Tercatat, ada sebanyak empat pimpinan yang dilantik.

“DPRD hari ini menggelar rapat paripurna pengucapan sumpah janji sebagai pimpinan DPRD definitif,” ungkap Ketua DPRD Jember Ahmad Halim. Yakni, Ahmad Halim sebagai ketua, Fuad Akhsan sebagai wakil ketua, Widarto sebagai wakil ketua, dan Deddy Dwi Setiawan sebagai wakil ketua.

“Siang ini, kami akan maraton menggelar rapat paripurna lanjutan,” paparnya. Tujuannya, untuk membahas alat kelengkapan DPRD. Termasuk, badan anggaran, penentuan komisi, badan musyawarah, dan badan kehormatan.

Selanjutnya, pihaknya akan bertemu dengan TAPD untuk membahas APBD 2025. Sebab, tenggang waktunya adalah 1 bulan berakhirnya satu anggaran. “November deadline terakhir untuk pembahasan dan penetapan APBD 2025,” tandasnya. Js

- Advertisement -spot_img
- Advertisement -spot_img
- Advertisement -spot_img
- Advertisement -spot_img
- Advertisement -spot_img
- Advertisement -spot_img
- Advertisement -spot_img
- Advertisement -spot_img
- Advertisement -spot_img
- Advertisement -spot_img

Latest