Wujudkan Lingkungan Hijau, Kodim Lamongan Lakukan Pembinaan

More articles

Lamongan, investigasi.news – Pembinaan terhadap lingkungan mulai dilakukan oleh pihak Kodim 0812/Lamongan. Pembinaan itu, tentunya melibatkan elemen masyarakat.

Seperti adanya apel pembinaan lingkungan yang saat ini digelar oleh pihak Kodim di Lapangan Tembak Jotosanur, Kecamatan Tikung, Kabupaten Lamongan. Selasa (8/11) pagi. Apel itu, juga dihadiri langsung oleh Dandim, Letkol Kav Endi Siswanto Yusuf.

โ€œPembinaan lingkungan ini diharapkan bisa membantu Pemerintah Daerah dalam melaksanakan gerakan dan menjaga kelestarian lingkungan,โ€ kata Dandim.

Endi menyebut, adanya upaya pembinaan itu diyakini mampu mengurangi berbagai dampak negatif terhadap lingkungan, khususnya mengurangi dampak kerusakan yang dapat menimbulkan terjadinya bencana alam.

โ€œMaka dari itu, kita libatkan masyarakat. Supaya, masyarakat bisa paham dan sadar betapa pentingnya menjaga keseimbangan linkungan,โ€ pungkasnya.***

Baca Juga :  Terkait Kenaikan Harga BBM, Polres Pariaman Gelar FGD

- Advertisement -spot_img
- Advertisement -spot_img
- Advertisement -spot_img
- Advertisement -spot_img

Latest